Rabu, 30 November 2016

Daftar Terbaru Orang Terkaya RI pada 2016, Siapa Teratas?

Agen Poker Online - Forbes Indonesia kembali mengeluarkan daftar orang terkaya. Dalam daftar ini, nama-nama lama masih menduduki peringkat atas.

Masih sama seperti tahun-tahun sebelumnya, kakak-beradik Budi dan Michael Hartono menduduki peringkat pertama dengan kekayaan mencapai US$ 17,1 miliar atau sekitar Rp 231,62 triliun (estimasi kurs 13.545 per dolar AS).


Mengutip Forbes Indonesia, Kamis (1/12/2016), sumber kekayaan dari Budi dan Michael bersaudara dari industri rokok. keduanya merupakan pemilik Group Djarum.

Selain dari industri rokok, keduanya juga meraup harta dari industri perbankan. keduanya tercatat memiliki saham PT Bank Central Asia Tbk (BCA).

Pada urutan kedua adalah Susilo Wonowidjojo. Pria berusia 60 tahun ini menjalankan bisnis di industri tembakau. Ia adalah pemilik perusahaan rokok Gudang Garam.

Produk Gudang Garam tidak hanya mampu menguasai pasar Indonesia tetapi juga pasar ekspor. Beberapa negara tujuan ekspor dari Gudang Garam adalah Amerika Serikat (AS) dan Eropa. Agen Domino QQ Online

Lengkapnya, berikut ini daftar 50 orang terkaya di Indonesia:

1. Budi (75 tahun) dan Michael Hartono (77 tahun)
Bergerak di industri tembakau dan perbankan dengan kekayaan US$ 17,1 miliar.

2. Susilo Wonowidjojo (60 tahun)
Bergerak di industri tembakau dengan kekayaan US$ 7,1 miliar.

3. Anthoni Salim (67 tahun)
Bergerak di berbagai macam industri dengan kekayaan US$ 5,7 miliar.

4. Eka Tjipta Widjaja (93 tahun)
Bergerak di berbagai macam industri dengan kekayaan US$ 5,6 miliar.

5. Sri Prakash Lohia (64 tahun)
Bergerak di industri petrokimia dengan kekayaan US$ 5 miliar.

6. Chairul Tanjung (54 tahun)
Bergerak di berbagai industri dengan nilai kekayaan US$ 4,9 miliar.

7. Boenjamin Setiawan (83 tahun)
Bergerak di industri farmasi dengan kekayaan US$ 3,3 miliar.

8. Tahir (64 tahun)
Bergerak di berbagai industri dengan kekayaan US$ 3,1 miliar.

9. Murdaya Poo (75 tahun)
bergerak di berbagai industri dengan kekayaan US$ 2,1 miliar.

10. Mochtar Riady (87 tahun)
Bergerak di berbagai macam industri dengan kekayaan US$ 1,9 miliar.

0 komentar:

Posting Komentar