Jumat, 18 Januari 2019

Jokowi Sebut Charlie Chaplin Pernah Jatuh Cinta dengan Keindahan Garut

Agen Poker88 Online - Presiden Joko Widodo (Jokowi) ‎ingin reaktivasi rel kereta api di Garut, Jawa Barat segera dilakukan. Alasan presiden ingin proyek tersebut segera berjalan adalah agar perekonomian di wilayah sekitar berkembang pesat.

Jokowi mengatakan, dengan diaktifkannya kembali rel kereta di Garut akan mengembangkan juga jalur wisata seperti masa ketika rel kereta api tersebut belum ditutup.

"Dimulai reaktivitasi jalur baru ini nanti masuk kawasan wisata," kata Jokowi‎ usai meresmikan penyambungan listrik gratis, di Kampung Pasarkolot Desa Cibatu Kecamatan. Cibatu Kabupaten Garut, Jawa Barat, Jumat (18/1/2019).

Dahulu,  pariwisata Garut ‎sangat menarik. Bahkan aktor komedi Chalie Chaplin pernah berkunjung dua kali ke kota domba tersebut untuk berwisata.

Dia berharap dengan reaktivasi rel kereta dapat menumbuhkan sektor pariwisata dan meningkatkan perekonomian.

"Tujuannya menimbulkan pengembangan ekonomi baru, dulu pernah Charlie Chaplin dua kali ke sini karena lihat keindahan alam," tuturnya.

Jokowi pun menargetkan, reaktivasi rel kereta api Garut segera dilakukan, di menargetkan pembangunannya dapat diselesaikan lebih dari dua tahun.

‎"Karena dulunya ada, yang paling penting segera mulai, paling 2 tahun bisa lebih dikit," tandasnya. Agen BandarQ Online

Jokowi Naik Kereta ke Garut, Tinjau Reaktivasi Jalur Rel

Presiden Jokowi beserta Ibu Negara Iriana Joko Widodo bertolak menuju Garut Provinsi Jawa Barat untuk meninjau reaktivasi jalur kereta api.

Rombongan kepresidenan lepas landas dari Pangkalan Udara TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, Jumat, dengan menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1 pada pukul 07.30 WIB.

Tiba di Pangkalan TNI AU Husein Sastranegara, Kota Bandung, pada pukul 08.05 WIB, Presiden Jokowi dan Ibu Negara Iriana disambut oleh Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Besar Harto Karyawan, dan Kapolda Jawa Barat Irjen Pol Agung Budi Maryoto.

Dari pangkalan udara, Jokowi kemudian menuju Stasiun Bandung untuk melanjutkan perjalanan dengan menggunakan kereta api menuju Stasiun Cibatu, Kabupaten Garut. Di sini, Presiden diagendakan meninjau panel reaktivasi jalur kereta api Cibatu-Garut.

Seperti dilansir Antara, selepas salat Jumat di Masjid Besar Cibatu, Jokowi dijadwalkan menyerahkan sertifikat wakaf. Agenda kerja Presiden kemudian akan dilanjutkan dengan peninjauan Membina Ekonomi Keluarga Sejahtera (Mekar) binaan PT Permodalan Nasional Madani (PNM) di Alun-Alun Cibatu.

Masih di Kecamatan Cibatu, selanjutnya Jokowi akan menuju Dusun I Kampung Pasar Kolot untuk meninjau penyambungan listrik PLN ke rumah warga. Selepas santap siang, Presiden diagendakan untuk meninjau rumah susun Pondok Pesantren Darul Arqam Muhammadiyah. Agen Betting Online

0 komentar:

Posting Komentar